
Gelandang asal Belgia itu digaet Setan Merah dari Everton dengan harga 27,5 juta poundsterling di hari terakhir bursa transfer kemarin. Dan di klub barunya, pemain kribo itu akan mengenakan kostum bernomor 31.
Di skuat The Toffees, Fellaini selama ini mengenakan seragam nomor 25. Namun di Old Trafford nomor itu sudah dipakai oleh Antonio Valencia musim ini, setelah ia melepas nomor 7 yang ia pakai musim lalu. Nomor keramat itu - bersama nomor 9, masih lowong di tim United musim ini.
We can confirm new signing Marouane Fellaini - @fellainiM - will wear the no.31 shirt for #mufc. #WelcomeFellaini pic.twitter.com/DwuK3PVRKv
— Manchester United (@ManUtd) September 3, 2013
(tri/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Herrera Bantah Sempat Sepakat Gabung United
Liga Inggris 4 September 2013, 22:46
-
Skuad Liga Champions Manchester United
Liga Champions 4 September 2013, 21:24
-
Identitas Perwakilan United di Spanyol Terungkap
Liga Inggris 4 September 2013, 21:09
-
Fellaini Korbankan 4 juta Pound Demi Gabung United
Liga Inggris 4 September 2013, 19:40
-
Tak Diizinkan Gabung United, Coentrao Menangis
Liga Spanyol 4 September 2013, 18:29
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Roma vs Sassuolo - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 10 Januari 2026, 17:00
-
Prediksi Susunan Pemain Chelsea vs Charlton, Debut Liam Rosenior
Liga Inggris 10 Januari 2026, 16:49
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR