Menurut The Sun, Paul sudah berusaha mendorong Setan Merah untuk menggaet putranya. Ince senior bahkan sudah berbicara sendiri dengan manajer Sir Alex Ferguson terkait kemungkinan transfer gelandang Blackpool berusia 20 tahun itu.
Campur tangan sang ayah tampaknya berbuah manis. United dikabarkan setuju memboyong Ince junior ke Old Trafford dengan bandrol 4 juta poundsterling saat bursa transfer kembali dibuka Januari nanti.
Tom Ince yang merupakan anggota skuad Inggris U-21 sudah tampil ganas untuk The Seasiders musim ini dengan mencetak enam gol dari delapan laga. Ia hijrah ke Blackpool dari Liverpool musim panas tahun lalu dan kontrak dua tahunnya akan habis akhir musim nanti.
Andai terlaksana, Tom bisa mengikuti jejak sang ayah menjadi legenda Setan Merah. Paul yang menyeberang dari West Ham, sudah bermain lebih dari 200 laga untuk United di periode 1989 hingga 1995 serta mempersembahkan dua gelar juara Premier League. (sun/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
United Siapkan Jalan Untuk Ince
Liga Inggris 3 Oktober 2012, 13:20
-
Ferguson: Kekuatan United Bertumpu di Lini Depan
Liga Champions 3 Oktober 2012, 12:21
-
Van Persie Yakin Masih Bisa Lebih Bagus Lagi
Liga Champions 3 Oktober 2012, 12:04
-
Fergie Salut Dengan Semangat Juang Cluj
Liga Champions 3 Oktober 2012, 11:15
-
Kebiasaan MU Kebobolan Gol Konyol Bikin Rooney Berang
Liga Champions 3 Oktober 2012, 10:26
LATEST UPDATE
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
-
Satu Sentuhan Darren Fletcher, Kesalahan Fatal Amorim di MU Langsung Terbongkar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:16
-
Prediksi Susunan Pemain Milan vs Genoa: Allegri Turunkan Kekuatan Terbaik?
Liga Italia 8 Januari 2026, 17:12
-
Raphinha Lempar Peringatan ke Real Madrid dan Atletico: Barcelona Siap!
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:59
-
Arsenal vs Liverpool: Saka Kembali Starter, Ini Prediksi Line-up The Gunners
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:57
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:37
-
Pemain yang Bikin Chelsea Kelabakan, Harry Wilson Punya Sentuhan Magis!
Liga Inggris 8 Januari 2026, 16:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR