
Setelah resmi meletakkan jabatan manajer Setan Merah akhir musim lalu, pria Skotlandia itu kembali menyaksikan mantan timnya berlaga. Dan ia nampak sumringah saat United sudah unggul 2-1 hingga memasuki akhir laga.
Namun di menit-menit akhir, The Cottagers mampu menyamakan kedudukan menjadi 2-2 lewat gol telat Darren Bent. Dan ekspresi Ferguson yang tak bisa berkata-kata dan nampak syok sudah lebih dari cukup untuk menggambarkan bagaimana perasaannya saat itu.
Ini bukan kali pertama Ferguson dipaksa menyaksikan kepahitan yang 'dipersembahkan'sang pengganti, David Moyes. Jadi menurut kalian, apakah Moyes masih layak meneruskan warisan Sir Alex? Bubuhkan komentar bijak dan share dengan cerdas ya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ditahan Imbang Fulham, Mata Frustrasi
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:40
-
Mou: Keputusan Bagus Man United Tunjuk Moyes
Liga Inggris 10 Februari 2014, 23:00
-
Mata: Suasana Ruang Ganti United Tetap Kondusif
Liga Inggris 10 Februari 2014, 22:37
-
'Jangan Tutup Peluang Arsenal Juara Dulu'
Liga Inggris 10 Februari 2014, 21:11
-
Rooney-RvP Hanya Saling Umpan Enam Kali di Laga Kontra Fulham
Liga Inggris 10 Februari 2014, 20:52
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55



















KOMENTAR