Bola.net - - Bos , Mauricio Pochettino, disebut masih menginginkan tiga pemain lagi sebelum bursa transfer musim panas berakhir.
Tottenham belum lama ini memecahkan rekor transfer klub dengan membeli Davinson Sanchez seharga 42 juta pounds di musim panas ini - dan Pochettino dikabarkan masih menginginkan tiga nama anyar lagi sebelum bursa kali ini ditutup.
Pochettino sebelumnya dikaitkan dengan pemain Celta Vigo, Pape Cheikh Diop, dan juga gelandang Everton, Ross Barkley, bek kanan PSG, Serge Aurier, dan eks penjaga gawang cadangan Southampton, Paulo Gazzaniga.
Sang manajer mengatakan di Sportsmole: "Saya ingin empat pemain, jika memang bisa. Namun itu tidak akan muda. Kami butuh waktu untuk bekerja keras."
Mauricio Pochettino
Tottenham mencatat sejarah musim lalu dengan finish di peringkat dua klasemen akhir Premier League. Itu merupakan prestasi tertinggi mereka selama mengikuti kompetisi tertinggi di Inggris.
Spurs pun berniat untuk mengembangkan reputasi mereka sebagai klub besar di Inggris. Mereka akan memainkan semua laga kandang di Wembley musim ini, sembari menanti stadion White Hart Lane direnovasi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Sanchez, Tottenham Inginkan Tiga Pemain Lagi
Liga Inggris 19 Agustus 2017, 22:00
-
Kontra Spurs, Conte Andalkan Bek Muda Ini
Liga Inggris 19 Agustus 2017, 14:40
-
Pochettino Tegaskan Tak Punya Masalah Dengan Conte
Liga Inggris 19 Agustus 2017, 09:20
-
Tottenham Sukses Gaet Davinson Sanchez dari Ajax
Liga Inggris 19 Agustus 2017, 02:15
-
Krisis Gelandang, Conte Siapkan Bakayoko Lawan Tottenham
Liga Inggris 18 Agustus 2017, 23:45
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR