Pria 62 tahun itu, yang pernah melatih Ajax Amsterdam, Barcelona, dan Bayern Munich, dihubung-hubungkan dengan klub Premier League tersebut ketika Andre Villas-Boas dipecat pada Desember tahun lalu.
Spurs kemudian mengangkat manajer pengembangan pemain muda Tim Sherwood sebagai pelatih dengan kontrak 18 bulan, namun pria Belanda itu mengatakan dirinya masih tertarik dengan pekerjaan tersebut.
"Saya belum tahu ke mana saya selanjutnya akan pergi. Normalnya saya akan pergi dengan (uang) pensiun dan hidup di Portugal, namun mungkin akan datang tantangan baru," ujarnya.
"Saya telah katakan sebelumnya bahwa tantangan yang ada semestinya klub di Premier League. Itulah tantangan. Mungkin Tottenham akan datang namun, pertama-tama, kami harus pergi ke Brasil," tandas Van Gaal. (reu/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Harper: Newcastle Rugi Jual Cabaye
Liga Inggris 24 Februari 2014, 23:20
-
Pearce: Henderson Akan Sukses di Liverpool
Liga Inggris 24 Februari 2014, 22:53
-
Premier League Team of The Week (Pekan ke-27)
Editorial 24 Februari 2014, 22:30
-
'Wenger Bisa Lakukan Hal Ajaib di Arsenal'
Liga Inggris 24 Februari 2014, 22:12
-
Van Gaal Beri Isyarat Masih Tertarik Latih Tottenham
Liga Inggris 24 Februari 2014, 22:08
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR