Menurut The Daily Mail, gelandang Belgia itu bukanlah tipe pemain yang disukai Van Gaal. Lebih jauh pria Belanda itu dilaporkan sudah mengutus manajemen klub untuk segera melego eks Everton itu.
Kabar tersebut tentu cukup mengejutkan mengingat Fellaini baru ditarik dari Goodison Park musim panas tahun lalu, plus ia didatangkan ke Theatre of Dreams dengan biaya tak sedikit.
Fellaini sendiri saat ini tengah membela Belgia di Piala Dunia 2014, namun meski tampil cukup solid diyakini keputusan Van Gaal takkan berubah, kecuali mungkin gelandang kribo itu dengan ajaib bisa membawa negaranya menjadi kampiun di Brasil. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Presiden Bilbao: Kami Pikir Herrera Akan Bertahan
Liga Spanyol 3 Juli 2014, 21:13
-
Inter Perkenalkan Vidic ke Fans Jumat Sore
Liga Italia 3 Juli 2014, 20:25
-
Remaja 14 Tahun Ini Jadi Rebutan Tiga Raksasa Premier League
Liga Inggris 3 Juli 2014, 16:40
-
Vidal Lebih Pilih United Ketimbang Madrid
Liga Inggris 3 Juli 2014, 15:02
-
Evra Diklaim Sudah Terpikat Rayuan Juve
Liga Italia 3 Juli 2014, 13:46
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR