Seperti dilansir SkySports, dua nama yang hijrah dari White Hart Lane menuju Anfield itu adalah bek Kevin Stewart serta penjaga gawang berkewarganegaraan Chile, Lawrence Vigouroux. Keduanya sama-sama masih berusia 20 tahun.
Bagi Stewart sendiri, kepindahan ini ternyata merupakan impiannya sejak kecil. Ia pun mengekspresikan kegembiraannya dengan menjadikan foto masa kecilnya mengenakan jersey The Reds sebagai profil picture akun Twitter pribadinya.
Delighted to have signed for @LFC! Its been a dream of mine from a kid! Thank you for all of the welcoming messages! #YNWA ❤️
— Kevin Stewart (@KevStewart93) July 2, 2014
So happy to have joined @LFC, what a massive club, can't wait to start! Thanks everyone for the messages! #YNWA
— Lawrence Vigouroux (@LawrenceV93) July 2, 2014
Kepindahan dua pemain ini diyakini tak lepas dari campur tangan Alex Inglethorpe yang merupakan manajer Liverpool U-21. Sebelum bekerja di Merseyside merah, Inglethorpe sempat menjadi pelatih di tim muda Spurs. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Bajak Dua Youngster Spurs
Liga Inggris 3 Juli 2014, 11:37
-
Chelsea dan Spurs Bertarung Demi Gelandang Hamburg
Liga Inggris 2 Juli 2014, 12:36
-
Depay: Duo Manchester Inginkan Saya
Liga Inggris 30 Juni 2014, 13:51
-
Vertonghen Berharap Januzaj Sering Dimainkan United
Liga Inggris 29 Juni 2014, 23:51
-
Vertonghen Dukung Origi Merumput di Premier League
Liga Inggris 29 Juni 2014, 23:23
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR