Gelandang asal Jerman itu mengalami cedera lutut kala ikut berlatih bersama timnas Jerman pekan lalu. Diagnosis awal menyebutkan bahwa Schweinsteiger mengalami cedera pada ligamen lututnya.
Hal tersebut merupakan pukulan berat bagi Schweinsteiger, karena ia sebelumnya juga sempat mengalami cedera yang sama. Kabarnya cedera itu membuat gelandang 31 tahun tersebut harus absen hingga akhir musim ini.
Van Gaal pun menyebut cederanya gelandang asal Jerman itu merupakan pukulan berat bagi timnya. Ia juga mengaku seberapa parah cederanya dan kapan ia sembuh.
"Cederanya merupakan pukulan berat (bagi MU). Ia memulai proses rehabilitasinya. Ia memiliki cedera yang lebih parah atau kurang lebih sama dengan cedera yang dialami Wayne," ujar Van Gaal seperti dilansir Sports Mole.
"Kami harus melihat bagaimana proses penyembuhannya," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- Keown Prediksi MU Bisa Atasi Everton
- Laga Testimoni Wayne Rooney Terancam
- Kepercayaan Diri Mourinho Bagus Untuk Manchester United
- 'Semua Orang Sepakat Mourinho Akan Gabung MU'
- Sheringham: Alli dan Kane Dibutuhkan Manchester United
- Bos Tottenham: MU-pun Masih Bisa Juara
- Video: Marcos Rojo Kedapatan Merokok di Argentina
- Ferguson: Van Gaal Banyak Diganggu Cedera
- Mourinho Beri Tenggat Waktu untuk MU
- Data dan Fakta Premier League: Manchester United vs Everton
- Prediksi Manchester United vs Everton 3 April 2016
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Sesalkan Cederanya Schweinsteiger
Liga Inggris 1 April 2016, 23:24
-
Di Maria Salahkan Louis van Gaal Kegagalannya di MU
Liga Inggris 1 April 2016, 23:02
-
Proses Pemulihan Cedera Rooney Berlangsung Lancar
Liga Inggris 1 April 2016, 22:52
-
Juara di PSG, Di Maria Sindir Manchester United
Liga Inggris 1 April 2016, 22:51
-
Keown Prediksi MU Bisa Atasi Everton
Liga Inggris 1 April 2016, 22:30
LATEST UPDATE
-
PSM vs Bali United: Tekad Pasukan Ramang Hentikan Tren Buruk
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 07:44
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:41
-
Man of the Match Milan vs Genoa: Lorenzo Colombo
Liga Italia 9 Januari 2026, 07:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Premier League 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Real Madrid vs Atletico Madrid: Federico Valverde
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 07:04
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR