Nama Memphis memang tengah mendapatkan banyak sorotan. Digadang-gadang bakal mampu meneruskan performa bintang-bintang MU bernomor 7 seperti David Beckham dan Cristiano Ronaldo, Memphis justru melempem.
Imbasnya, Memphis sempat kehilangan posisi utama di skuat arahan Louis van Gaal karena performanya yang cenderung menurun.
"Memphis punya kualitas dan kemampuan untuk meniru para pemain terkenal di MU bernomor tujuh. Untuk membuat perbedaan di United berarti menjadi benar-benar brilian dan menjadi yang menentukan di laga besar. Dia belum siap untuk itu," ungkapnya.
Meskipun begitu, Nistelrooy sangat yakin bahwa Memphis akan bangkit dan kembali ke performa terbaik seperti saat ia menjadi top skor di PSV Eindhoven musim lalu.
"Dia akan bangkit kembali. Dia akan menjadi lebih baik dan lebih berpengaruh," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Tiket 16 Besar, MU Akan Habis-habisan Lawan PSV
Liga Champions 25 November 2015, 23:53
-
Hadapi PSV, Jenas Minta MU Mainkan Rooney Ketimbang Depay
Liga Champions 25 November 2015, 23:30
-
Valdes Curhat Kekecewaan pada Van Gaal Lewat Instagram
Liga Inggris 25 November 2015, 23:00
-
Menerka posisi Daley Blind Pada Laga kontra PSV Eindhoven
Editorial 25 November 2015, 16:23
-
Van Nistelrooy: Memphis Belum Siap Jadi Bintang di MU
Liga Inggris 25 November 2015, 15:32
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR