Masa depan Robin van Persie di Old Trafford memang tengah simpang siur. Setelah musim mengesankan di musim perdananya, Van Persie gagal bersinar musim ini di bawah arahan David Moyes. Karena itu, rumor Van Persie bakal hengkang akhir musim ini pun ramai diperbincangkan.
Namun menurut mantan striker Nottingham Forest, Van Hoojidonk, dirinya merasa Van Persie akan bahagia di Old Trafford jika Van Gaal menjadi pelatih. Kebetulan nama Van Gaal sendiri santer dirumorkan akan menjadi pengganti Moyes yang dinilai gagal musim ini.
"Biarkan saya memberi tahu anda satu hal. Jika Van Gaal menjadi pelatih Manchester United, Van Persie akan bertahan," tegasnya. (mir/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Ingin Bajak Smalling dari United
Liga Inggris 20 April 2014, 22:01 -
Diminati Milan dan MU, Kjaer Tersanjung
Liga Eropa Lain 20 April 2014, 21:31 -
'Van Persie Bertahan Jika Moyes Digantikan Louis Van Gaal'
Liga Inggris 20 April 2014, 19:30 -
PFA Player of the Year, Evra Berikan Suaranya Untuk Suarez?
Liga Inggris 20 April 2014, 17:15 -
Danielle Sharp, Fans Seksi Manchester United
Open Play 20 April 2014, 08:00
LATEST UPDATE
-
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03 -
Jadwal Serie A Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:36 -
Incaran Harbolnas 10.10: Kenali Ciri Khas 6 Merek Batik Pria Premium Ini
News 3 Oktober 2025, 16:33 -
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR