Bola.net - - Gelandang PSG, Marco Verratti, dikabarkan siap bergabung dengan Manchester United pada musim panas ini.
Menyambut musim baru, Manchester United membutuhkan gelandang baru untuk membantu Paul Pogba mengokohkan lini tengah tim besutan Jose Mourinho. Untuk sementara ini, MU mengincar dua pemain Premier League Nemanja Matic di Chelsea dan Eric Dier di Tottenham.
Dua klub tersebut tampaknya tak ingin pemainnya tersebut gabung dengan rival mereka di Inggris. Oleh sebab itu, MU harus mencari alternatif lain.
Verratti merupakan gelandang 24 tahun yang pada bursa transfer musim panas ini dipercaya membuka pintu keluar dari PSG setelah membela raksasa Prancis tersebut selama lima musim.
Menurut Daily Express, Verratti merupakan target Barcelona yang diharapkan akan menggantikan peran Andres Iniesta. Ia memprioritaskan gabung klub Catalan tersebut.
Setelah MU juga menginginkan tanda tangan Verratti, klub bermarkas di Old Trafford tersebut memiliki kemungkinan menjadi pelabuhan pemain asal Italia tersebut.
Disebutkan bahwa keinginan Barca pada Verratti akhir-akhir ini agak mengendur. PSG, yang justru semakin agresif mendekati Neymar. Mereka siap menebus pemain asal Brasil tersebut dengan nilai 222 juta euro seperti klausul rilis yang tertera dalam kontrak Neymar.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Verratti Siap Sambut Pinangan MU
Liga Inggris 23 Juli 2017, 17:00
-
Valverde Tak Ingin Neymar Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 23 Juli 2017, 13:57
-
PSG Akan Tawar Sanchez Cuma 35 Juta Pounds
Liga Inggris 23 Juli 2017, 13:12
-
Temui Bartomeu, Neymar Minta Izin Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 23 Juli 2017, 11:35
-
Video: Double Blunder Konyol Kiper PSG
Open Play 23 Juli 2017, 09:52
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR