Pemain berusia 30 tahun tersebut mengakhiri musim ini lebih dini akibat cedera ligamen lutut saat melawan Basel di Liga Champions pada bulan Desember tahun lalu.
"Saya sekarang dapat berlari dan melakukan sesuatu di atas lapangan dan secara psikologis saya merasa lebih baik setelah empat bulan terakhir saya habiskan di gym. Itu sesuatu yang sulit," ujarnya.
"Tapi itu adalah masa lalu yang buruk. Saat ini saya menatap masa depan dan melakukan sesuatu yang lebih untuk kebugaran saya."
"Mudah-mudahan saya pulih tepat pada kick off," harap bek Sebia tersebut.
Vidic tidak akan bergabung dalam tur pra musim United di China dan Norwegia. Tetapi akan bertahan di Carrington untuk mendapatkan pantauan langsung dari staf medis tim. (dml/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vidic Berharap Fit di Awal Musim
Liga Inggris 3 Juni 2012, 19:00
-
Hierro: Raul Sudah Jadi Manajer Sejak 17 Tahun
Liga Spanyol 3 Juni 2012, 16:15
-
Arsenal Saingi United Dapatkan Nick Powell
Liga Inggris 3 Juni 2012, 16:00
-
Rooney Puji Performa Welbeck Di Timnas
Piala Eropa 3 Juni 2012, 11:00
-
Ungguli Madrid, Barcelona Klub Terpopuler di Media Sosial
Bolatainment 2 Juni 2012, 18:00
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR