Conte saat ini tengah mendampingi Italia di Euro 2016. Datang sebagai pihak yang tak diunggulkan, sang manajer mampu membuka mata dunia akan kemampuan timnya dengan memastikan diri lolos ke babak berikutnya setelah menang atas Belgia dan Swedia di fase grup.
Di duel 16 besar, tim akan bermain melawan Spanyol. Apapun hasilnya, Conte bakal tetap meninggalkan tim di akhir turnamen, di mana ia akan pergi ke Inggris untuk memulai pekerjaannya sebagai manajer .
"Menurut pendapat saya, ia adalah satu dari tiga manajer terbaik dunia," tutur Vieri menurut AS.
"Ia sudah melakukan pekerjaan yang bagus di tim nasional dan anda akan merindukannya nanti."
"Ia sudah bisa memahami bahwa kekuatan tim ada di lini pertahanan, dan itu membuat Italia jadi amat kuat. Ketika Italia mendapat kesempatan untuk menyerang, mereka melakukannya dengan amat baik." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
London Jadi Tempat Fabregas Akhiri Karir Sepabolanya
Liga Inggris 27 Juni 2016, 18:25
-
Chelsea Terus Kejar Tanda Tangan Nainggolan
Liga Inggris 27 Juni 2016, 11:14
-
Ferdinand: Hazard Kembali Jadi Tak Terkalahkan
Commercial 27 Juni 2016, 10:09
-
Vieri: Conte Satu dari Tiga Manajer Top Dunia
Liga Inggris 27 Juni 2016, 09:07
-
Di MU, Schurrle Yakin Mourinho Akan Sukses
Liga Inggris 27 Juni 2016, 01:26
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR