The Gunners mencatat penampilan impresif untuk mengalahkan Setan Merah 3-0 di Emirates, dan kini tengah duduk di peringkat dua klasemen sementara.
"Ini bisa menjadi tahun kami, namun kami harus fokus dan tak melihat terlalu ke depan. Suasana di ruang ganti, para pemain amat yakin mereka bisa bermain lebih baik. Dengan talenta yang kami punya, kami bisa melakukannya," tutur Walcott pada reporter.
"Anda bisa lihat dari pertandingan melawan Manchester United bahwa jika kami terus bermain seperti ini, kami bisa mengalahkan siapapun. Premier League amat terbuka tahun ini. Anda bisa lihat semuanya sangat ketat. Semua tim bisa mengalahkan satu sama lain." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Tepis Anggapan Henry Pengaruhi Ketajaman Walcott
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 22:10
-
Biasa Saja, Ajax Akan Kembalikan Sanogo ke Arsenal
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 19:50
-
Merson: Arsenal Tak Akan Juara Bila Andalkan Theo Walcott
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 19:09
-
Wenger Tantang Arsenal Kembali Main Seperti Saat Lawan MU
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 18:35
-
Wenger Balas Komentar Pedas Neville
Liga Inggris 17 Oktober 2015, 17:50
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR