Menurut The Daily Mail, manajer The Gunners Arsene Wenger berniat menghidupkan kembali minat pada gelandang Kenya itu setelah problem defensif di lini tengah timnya kian terkuak musim ini.
Wenger dipercaya terus memonitor situasi Wanyama sebelum memutuskan untuk mengajukan tawaran Januari mendatang. Dan gayung diyakini bersambut dengan Wanyama membuka pintu hijrah ke London utara.
Arsenal sendiri menjadi salah satu klub Premier League yang dikaitkan erat dengan Wanyama semasa di Celtic, dan kini keseriusan mereka bakal diuji dengan kubu The Saints dipercaya memasang harga 15 juta poundsterling untuk gelandang 23 tahun tersebut. [initial]
Isu Memukau Lapangan Hijau
- Terus Dicibir, Casillas Mantap Menyingkir?
- Koneksi Apik Mendes, United Pede Tarik Ronaldo
- Perez Gaet Chicharito & James Demi Bisnis Pribadi?
- United Ngebet, Roma Naikkan Harga Strootman
- Menez Akui Tolak Pinangan Sir Alex Ferguson
- Media Sambut Meriah Sinyal Van Gaal Pulangkan CR7
- Arsenal Nimbrung Uber Rabiot di Januari
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vonis Kilat Dari Ozil Buat Villa
Liga Inggris 20 September 2014, 23:23
-
Review: Duo Ozil-Welbeck Gunduli Aston Villa
Liga Inggris 20 September 2014, 23:03
-
Ospina Mengaku Kerasan di Arsenal
Liga Inggris 20 September 2014, 22:50
-
Saingi Liverpool, Arsenal Incar Wonderkid MK Dons
Liga Inggris 20 September 2014, 21:23
-
Wenger: Saya Akan Bayar 42 Juta Lagi untuk Ozil
Liga Inggris 20 September 2014, 18:50
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR