Wenger mewaspadai Carroll karena penyerang jangkung tersebut dikenal sangat tangguh dalam duel-duel udara. Dengan kelebihan tersebut, pemain berusia 25 tahun itu bisa saja membuat Arsenal terjegal dalam upayanya untuk kembali ke empat besar.
Wenger pun mengatakan bahwa ia akan menginstruksikan anak-anak asuhnya agar bisa menetralisir ancaman yang bisa dihardirkan oleh eks penyerang Liverpool tersebut.
"Ya, (kami harus memberikan perlakuan khusus padanya) karena sekali bola berada di udara, tak banyak pemain yang bisa berduel dengannya dan menang," ujar Wenger.
"Jadi, yang penting bagi kami adalah mencoba menhentikan aliran bola kepadanya. Dengan kualitasnya dalam duel udara, tak banyak pemain yang memiliki kualitas seperti itu," sambungnya. [initial]
Sudah Baca?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Akan Matikan Andy Carroll
Liga Inggris 14 April 2014, 21:31
-
Wenger: Juara Premier League Masih Susah Diprediksi
Liga Inggris 14 April 2014, 17:46
-
Preview: Arsenal vs West Ham, Kembali ke 4 Besar
Liga Inggris 14 April 2014, 15:15
-
Akui Latih Adu Penalti, Vermaelen Puji Fabianski
Liga Inggris 14 April 2014, 12:02
-
Vermaelen Salut Semangat Juang Hadapi Wigan
Liga Inggris 14 April 2014, 11:48
LATEST UPDATE
-
Harry Maguire Bakal Comeback di Laga MU vs Brighton, Tapi...
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:30
-
Marc Klok, Adam Alis, dan 2 Mantan Pemain Persija yang Kini Membela Persib
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 15:28
-
Live Streaming Man City vs Exeter City - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 15:00
-
Aspar Team Sebut CFMoto Godok Rencana Balapan di MotoGP, Tapi Jalannya Takkan Mulus
Otomotif 10 Januari 2026, 14:47
-
Darrren Fletcher Pastikan MU Bakal All-In ke FA Cup
Liga Inggris 10 Januari 2026, 14:15
-
Login! Arsenal Ramaikan Perburuan Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 13:30
-
Luis Enrique Enggan Perpanjang Kontrak di PSG, MU Siaga Satu!
Liga Inggris 10 Januari 2026, 12:30
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR