Tim asuhan Wenger mencatat hasil imbang 2-2 di markas Tottenham pekan lalu, namun mereka masih tertinggal delapan angka dari Leicester City, yang nyaman di puncak klasemen usai menang 1-0 atas Watford.
"Saya lebih suka jika fans terus bahagia," tutur Wenger pada Four Four Two.
"Saya lebih khawatir jika hal tersebut bisa mempengaruhi kepercayaan diri para pemain, namun saya merasa kami sudah memberikan respon yang amat bagus sebagai tim, kami bisa mengatasi ini, kami menganalisa semuanya dengan baik."
"Kami sudah memberikan respon yang bagus."
Arsenal akan bermain melawan Hull City di laga ulangan babak V Piala FA tengah pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Ingin Tinggalkan Arsenal dengan Indah
Liga Inggris 7 Maret 2016, 21:53 -
Arsenal Endus Bakat Penyerang 18 Tahun di Prancis
Liga Eropa Lain 7 Maret 2016, 20:06 -
Wenger Siapkan Bergkamp Jadi Pelatih Arsenal?
Liga Inggris 7 Maret 2016, 17:56 -
Liga Inggris 7 Maret 2016, 17:53
-
Wenger Tolak Kibarkan Bendera Putih
Liga Inggris 7 Maret 2016, 17:19
LATEST UPDATE
-
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR