Kedua tim akan bermain di Stamford Bridge, usai bulan lalu juara Prancis meraih kemenangan 2-1 di depan pendukung mereka sendiri atas tim London Barat di Parc des Princes.
Namun demikian, gelandang Brasil yakin The Blues akan bisa meraih kemenangan dan lolos ke babak berikutnya pekan ini.
"Kami tahu mereka ingin menguasai bola dan terus melakukan hal tersebut, namun kami harus membuat mereka ada dalam tekanan dan terus mencoba menekan mereka," tutur Willian pada Express.
"Kami lebih percaya diri karena kami akan bermain di kandang. Ini akan sulit, namun kami yakin bisa lolos." [initial]
(exp/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ingin Jadi Lebih Baik, Verratti Contek Fabregas
Liga Champions 7 Maret 2016, 21:58
-
PSG Tak 'Parkir Bus' di Markas Chelsea
Liga Champions 7 Maret 2016, 21:15
-
Selangkah Lagi Juve Perpanjang Kontrak Allegri
Liga Italia 7 Maret 2016, 18:53
-
Chelsea Pertimbangkan Beli Casemiro di Akhir Musim
Liga Inggris 7 Maret 2016, 15:30
-
Willian: Saya dan Chelsea Percaya pada Hazard
Liga Inggris 7 Maret 2016, 15:09
LATEST UPDATE
-
Benarkah Ruang Ganti Real Madrid Retak?
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:54
-
Real Madrid vs Atletico Madrid: Dendam Bellingham dan Pengorbanan Demi Mbappe
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 15:33
-
Marc Marquez Curhat Soal Sulitnya Lawan Alex Marquez, Harus Lupakan Status Saudara
Otomotif 8 Januari 2026, 13:21
-
Meski Cetak Dua Gol, Benjamin Sesko Dinilai Tak Layak Bela Man Utd
Liga Inggris 8 Januari 2026, 12:23
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 12:03
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR