Bola.net - - Bos , Arsene Wenger, mengakui bahwa ia bisa melihat kemiripan antara Alexandre Lacazette dan penyerang legendaris klub, Ian Wright.
26 tahun silam, Wright untuk kali pertama menjejakkan kaki di markas latihan Gunners, sebelum kemudian menjelma sebagai salah satu legenda di tim London Utara.
Dan Wenger mengaku Lacazette memiliki banyak kemiripan dengan sang legenda, meski sang manajer mengatakan bahwa atmosfer sepakbola sudah banyak berubah sekarang.
Arsene Wenger
"Memang ada kemiripan. Mungkin Lacazette sedikit tidak terlalu agresif dibandingkan Ian Wright, namun semoga dia sadar bahwa di Inggris anda harus melakukan semuanya untuk bertahan. Striker adalah posisi yang sulit, karena anda kadang tak diperlakukan dengan baik," tutur Wenger di Arsenal Player.
"Saya percaya jika tim bermain bagus, dia akan bisa melakukan beberapa pergerakan yang menarik."
"Dibandingkan dengan ketika Wright masih bermain, kecepatan para bek sudah banyak berkembang. Anda juga harus menghadapi lebih banyak bek."
"Namun yang tidak berubah adalah seorang striker selalu harus memilih keputusan optimal di semua situasi. Tidak ada terlalu banyak waktu untuk melakukannya. Anda harus selalu mengambil keputusan yang cerdas."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Januari Nanti, Arsenal Berniat Hadirkan Mesin Gol Napoli
Liga Inggris 24 September 2017, 05:20
-
Wenger Anggap Lacazette Mirip Penyerang Legendaris Arsenal
Liga Inggris 24 September 2017, 04:00
-
Tak Ingin Ada Saga Transfer, Wenger Segera Ikat Welbeck dan Ramsey
Liga Inggris 23 September 2017, 23:40
-
Keown: Nasib Wilshere Tergantung Xhaka
Liga Inggris 23 September 2017, 19:50
-
Inter Coba Goda Ozil Januari Nanti
Liga Inggris 23 September 2017, 19:10
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR