Pernyataan Wenger ini sendiri dipicu oleh lolosnya Manchester City dan PSG dari sanksi pada Juli bulan lalu.
Dalam pandangan pelatih asal Prancis itu, pihak UEFA sama sekali tak memiliki kekuatan untuk menghadapi tuntutan hukum yang dilayangkan klub lewat jalur pengadilan. Karena itu, Wenger menyebut aturan tersebut sudah mati.
"Aturan FFP sudah mati. Saya melihat pertanda itu datang dari UEFA. Sebelumnya saya mengira FFP akan berjalan efektif, tapi pada kenyataannya tak seperti itu," ujarnya.
"Klub yang mendapatkan hukuman berani menggugat ke pengadilan, bukan hanya pengadilan olahraga melainkan juga pengadilan sipil. Hal itu membuat UEFA tampak lemah dalam upaya penerapan hukuman. Keputusan mereka pada Juli lalu terkait PSG dan juga Manchester City jelas-jelas membuka kesempatan bagi klub lain," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Menang, Arsene Wenger Senang
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 23:51
-
Wenger: Mitrovic Layak Dapat Kartu Merah
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 23:41
-
Wenger Akui Newcastle Sulitkan Arsenal Sejak Menit Pertama
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 23:36
-
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 23:29

-
Wenger: Arsenal Semakin Matang
Liga Inggris 29 Agustus 2015, 21:58
LATEST UPDATE
-
Joan Garcia Siap Jalani Debut El Clasico Sebagai Kiper Terbaik Eropa
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:57
-
Prediksi Bayern vs Wolfsburg 11 Januari 2026
Bundesliga 10 Januari 2026, 23:56
-
Prediksi Man United vs Brighton 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:51
-
Rodrygo Goes Dipastikan Fit, Siap Guncang El Clasico Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:48
-
Prediksi Fiorentina vs Milan 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 23:47
-
Prediksi Portsmouth vs Arsenal 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:41
-
Hansi Flick Pastikan Lamine Yamal Siap Hadapi El Clasico
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 23:33
-
5 Pertanyaan yang Harus Dijawab Ole Gunnar Solskjaer dalam Wawancara Manajer Man Utd
Liga Inggris 10 Januari 2026, 23:00
-
Lavani Tunjukkan Dominasi, Kalahkan Garuda Jaya 3-0 di Laga Perdana Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 22:47
-
Rekor Sempurna Hansi Flick di Final Jadi Ancaman Real Madrid
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 22:38
-
Live Streaming Charlton vs Chelsea - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 10 Januari 2026, 20:00
-
Chelsea Tuntaskan Transfer Pertama di Era Liam Rosenior, Satu Gelandang Pergi
Liga Inggris 10 Januari 2026, 19:49
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR