Bola.net - - Laurent Koscielny belum lama ini tidak masuk dalam skuat untuk melawan di St Mary. Bek asal Prancis itu dikabarkan masih belum pulih dari cedera paha yang ia alami.
Koscielny sendiri sebelumnya sempat berlatih dengan rekan-rekannya di tim utama di London Colney. Namun ia harus absen dari barisan starter dan Arsene Wenger memilih menurunkan Shkodran Mustafi di posisi mantan pemain Lorient.
Itu merupakan penampilan perdana pemain Jerman sejak bulan lalu usai ia mengalami cedera paha.
Arsene Wenger
Wenger mengatakan di Express: "Mustafi kembali masuk tim."
"Sayangnya Koscielny masih harus absen karena mengalami cedera paha."
Arsenal sendiri akhirnya meraih kemenangan 2-0 atas tim asuhan Claude Puel. Gol tim London Utara dicetak oleh Alexis Sanchez dan Olivier Giroud di babak kedua.
Hasil itu membuat tim kini naik ke peringkat lima klasemen sementara, terpisah tiga angka dari Manchester City yang ada di atasnya. Akhir pekan ini, mereka akan menghadapi Stoke City di laga lanjutan Premier League.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cech Sebut Arsenal Kian Percaya Diri Tembus Liga Champions
Liga Inggris 11 Mei 2017, 16:00
-
Wenger Beber Alasan Tinggalkan Koscielny
Liga Inggris 11 Mei 2017, 15:40
-
Bos Soton Anggap Arsenal Menang Beruntung
Liga Inggris 11 Mei 2017, 15:00
-
Silvestre: Wenger Pasti Bertahan di Arsenal
Liga Inggris 11 Mei 2017, 14:50
-
Wenger Tak Pernah Ragukan Karakter Arsenal
Liga Inggris 11 Mei 2017, 14:40
LATEST UPDATE
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR