Wenger memberikan kesempatan pada Gibbs untuk menjadi pilar tim inti Arsenal, usai Gael Clichy memutuskan pergi ke Manchester City dan manajer asal Prancis itu nampak puas dengan keputusannya.
"Kieran sepertinya sedang memasuki fase kedua yang amat penting dalam karirnya dan ia sadar bahwa ia bisa mempercayai tubuhnya, talentanya. Saya membiarkan Gael Clichy pergi karena ia masih muda. Saya ingin memberikan dia kesempatan," tutur Wenger pada Irish Examiner.
"Ia punya potensi yang hebat. Ia bisa menggiring bola dengan bagus, karena ketika ia datang di usia 16 tahun ke klub ini, ia merupakan seorang gelandang, winger. Saya melihat ia sedikit mirip dengan Ashley Cole. Kami selalu berusaha menunjukkan bahwa klub amat percaya pada dirinya," pungkasnya.
Gibbs merupakan satu-satunya bek kiri Inggris yang bermain di Liga Champions musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ljungberg: Wenger Adalah Legenda
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 22:46
-
Cari Klub Baru, Tiote Isyaratkan Pilih Arsenal
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 20:12
-
Gibbs Ingin Arsenal Kembali ke Jalur Kemenangan di Eropa
Liga Champions 1 Oktober 2014, 18:53
-
Eks Chelsea Ini Yakin Arsenal Akan Takluk di Stamford Bridge
Liga Inggris 1 Oktober 2014, 18:31
-
Khedira Bisa Tuju Arsenal atau Chelsea Gratis
Liga Spanyol 1 Oktober 2014, 14:24
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR