Southgate telah ditunjuk sebagai pelatih sementara Inggris untuk menggantikan peran Sam Allardyce. Southgate sudah memimpin Inggris pada dua laga dan memberikan empat poin hasil sekali menang dan sekali imbang.
"Dia [Southgate] mendapatkan pengalaman pertamanya bersama Middlesbrough, sekarang dengan tim nasional. Apa yang terjadi di Inggris U-21 membuktikan dia sebagai pengamat yang bagus," kata Wenger.
"Saya merasa dia adalah kandidat yang sangat layak. Ini pilihan yang sulit untuk Inggris. Ada beberapa nama besar yang muncul, tapi saya pikir mereka hanya butuh orang yang kompeten," sambungnya.
Southgate sendiri masih akan memimpin Inggris untuk dua pertandingan mendatang. Wenger senang mantan pemain Middlesbrough ini punya kesempatan untuk membuktikan kualitasnya.
"Saya senang karena ia punya kesempatan untuk membuktikan kualitasnya. Itulah yang dibutuhkan oleh seseorang ketika ada banyak pihak yang meragukannya, terutama karena kurangnya pengalaman," tukas pelatih Arsenal ini. [initial]
Baca Ini Juga:
- Bangganya Henderson Jadi Kapten Inggris
- Redknapp Anggap Alli Lebih Hebat dari Gerrard
- Le Tissier: Siapapun Manajernya, Inggris Tetap Payah
- Sutton: Southgate Terlambat Masukkan Rashford
- Cahill Tak Kaget dengan Aksi Fantastis Hart
- Wright Heran Rashford Tak Jadi Starter di Inggris
- Keown: Duet Cahill-Stones Meragukan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bellerin Tak Wajib Main di Klub Asal Kampung Halamannya
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 19:36
-
Wenger: Cedera Ramsey Seperti Lingkaran Setan
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 18:31
-
Arsenal Berharap Banyak Pada Mesut Ozil
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 18:01
-
Wenger Dukung Southgate Jadi Pelatih Tetap Inggris
Liga Inggris 13 Oktober 2016, 17:32
-
6 Bintang EPL Yang Kemungkinan Comeback Akhir Pekan Ini
Editorial 13 Oktober 2016, 15:43
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR