Bermain di kandang sendiri pada laga nanti, Wenger meminta para pemainnya untuk tampil apik dan melanjutkan kinerja seperti saat melawan Crystal Palace pekan lalu.
Bukan hanya itu, menurut Wenger bermain di kandang sendiri timnya juga harus membayar utang setelah di laga perdana di Emirates mereka kalah 0-2 melawan West Ham.
"Bagi kami melawan Liverpool adalah laga penting karena kami tahu bahwa musim yang sukses juga bergantung pada kekuatan kami di kandang dan biasanya kami kuat di kandang. Ini adalah kesempatan untuk menunjukkan hal itu," ujarnya.
"Saya percaya bahwa suporter layak mendapatkan performa yang baik di kandang dan tandang. Kami di sini untuk itu. Tugas kami adalah untuk membuat orang yang mencintai klub ini bahagia. Bila anda tak melakukannya, tentu saja anda merasa bersalah," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Galliani: Cinta Antara Milan dan Balotelli Tak Akan Berakhir
Liga Italia 23 Agustus 2015, 19:19
-
Ozil: Arsenal Tahu Persis Bagaimana Cara Kalahkan Liverpool
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 16:28
-
Rodgers Beber Cara Kalahkan Arsenal
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 15:31
-
Wenger Sempat Mengira Sanchez Akan Jadi Milik Liverpool
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 13:58
-
Wenger: Sanchez Sama Hebatnya Dengan Suarez
Liga Inggris 23 Agustus 2015, 12:41
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR