Berbicara usai laga Arsenal melawan Liverpool, Wenger mengungkapkan bahwa rumor ketertarikan The Gunners kepada winger Liverpool itu adalah buatan media.
Selain itu, dikatakan Wenger bahwa timnya memiliki banyak pemain ofensif yang masih ada dalam tim. Apalagi saat ini bukanlah periode transfer sehingga ia lebih memilih untuk fokus kepada pertandingan selanjutnya.
"Kami telah dikaitkan dengan Sterling oleh media. Saat ini kami tidak dalam periode transfer sama sekali. Kami fokus pada Burnley minggu depan dan kami punya banyak pemain ofensif," ujarnya.
"Bila anda melihat siapa di bangku cadangan kami, kami masih punya Theo Walcott, Tomas Rosicky dan Danny Welbeck yang tak memulai pertandingan," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rodgers Ungkap Alasan Tak Bawa Balotelli Hadapi Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 19:42
-
Henderson Optimis Liverpool Bisa Salip MU
Liga Inggris 5 April 2015, 17:58
-
Liverpool Beres, Cazorla Incar Burnley
Liga Inggris 5 April 2015, 17:28
-
Gebuk Liverpool, Cazorla Puji Kekompakan Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 17:05
-
Cabaye Kembali Masuk Daftar Belanja Arsenal
Liga Inggris 5 April 2015, 16:44
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR