
Namun Arsenal tetap meloloskan pemain timnas Swedia itu. Pasalnya, cedera Kallstrom diprediksi akan sembuh paling lambat pertengahan bulan depan.
"Kami harus katakan yang sebenarnya. Dua hari sebelum datang ke sini, Kallstrom terjatuh. Sulit untuk mendatangkan pemain dengan kualitas seperti dia. Saat menjalani tes medis, diketahui ada keretakan mikro di punggungnya. Tapi semua pemain tetap bermain dengan keretakan kecil seperti itu," terang Wenger kepada Sky Sports.
Alasan lainnya adalah karena Spartak Moskow bersedia tetap membayar gaji Kallstrom selama sang pemain masih cedera. Jika sudah sembuh, giliran Arsenal yang membayar gajinya.
"Paling cepat dia akan bermain pada akhir Februari dan paling lambat pada pertengahan Maret. Spartak Moskow setuju untuk berbagai biayanya - selama Kallstrom cedera, mereka kana membayar gajinya. Pilihan kami di bursa hanya mendatangkan Kallstrom atau tidak mendatangkan pemain sama sekali," tambah Wenger. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Szczesny Tidak Sabar Hadapi Jadwal Sulit Arsenal
Liga Inggris 3 Februari 2014, 23:50
-
Ozil Pamerkan Foto Bersama Dua Anjing Peliharaannya
Bolatainment 3 Februari 2014, 15:25
-
Wenger Tak Yakin Musim Ini Jadi Pacuan Tiga Kuda
Liga Inggris 3 Februari 2014, 14:05
-
Terungkap, Arsenal Hampir Kucurkan 36 Juta Euro untuk Draxler
Liga Inggris 3 Februari 2014, 13:03
-
Wenger: Arsenal Bisa Kalahkan yang Terbaik
Liga Inggris 3 Februari 2014, 12:19
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR