Gelandang Jerman itu tampil impresif kala The Gunners menekuk Stoke City 3-1 di Emirates Stadium kemarin. Bahkan ia terlibat dalam semua gol Arsenal dengan dua assist langsung di antaranya. Dan Wenger menyebut jika kehebatan seorang pemain macam Ozil tak perlu masa transisi.
"Itu menunjukkan pada Anda jika sepakbola adalah sepakbola (di manapun). Ketika Anda memiliki bola, Anda bisa memberikan umpan baik atau buruk. Pemain bagus (macam Ozil) melepas umpan bagus, pemain buruk memberi umpan buruk - di Inggris atau di Spanyol sama saja," tegas The Professor.
Meski demikian, Wenger tak mau eks bintang Real Madrid itu besar kepala dan mendesaknya berkembang lebih matang dengan bersikap 'lebih egois'. "Saat ini ia lebih fokus pada umpan (ke rekan setimnya), tapi ia pun bisa menciptakan peluangnya sendiri," tutur Wenger. [initial]
Ozil Obrak-abrik Premier League
(insfb/row)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Keuntungan Finansial Arsenal Anjlok
Bolatainment 23 September 2013, 23:29
-
Arsenal Akan Coba Dekati Benzema
Liga Champions 23 September 2013, 20:12
-
Liga Inggris 23 September 2013, 16:40

-
Arsenal Ikuti Juve Buru Bek Basel
Liga Champions 23 September 2013, 15:35
-
Komentar Capello Soal Transfer Mesut Ozil
Liga Inggris 23 September 2013, 13:54
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR