Bola.net - - Kiper Polandia, Wojciech Szczesny, belum lama ini dikabarkan tengah dipertimbangkan untuk kembali ke di musim kompetisi mendatang.
Pemain yang dua musim terakhir dipinjamkan ke AS Roma, di mana ia membuat total 74 penampilan di semua kompetisi, kabarnya akan kembali masuk dalam rencana Wenger di tim utama yang ada di Emirates.
Menurut laporan yang diturunkan oleh The Sun, sang manajer tengah mempertimbangkan apakah pemain berusia 27 tahun bakal layak untuk dimasukkan kembali ke skuat inti menjelang musim depan, seiring beredarnya spekulasi mengenai kepergian David Ospina.
Wojciech Szczesny
Sebelumnya muncul kabar yang mengatakan Ospina akan segera pindah ke Fenerbahce, yang bakal membuat Emilio Martinez sebagai satu-satunya deputi untuk Petr Cech. Namun kini Szczesny dipertimbangkan sebagai alternatif baru untuk mengawal gawang Gunners.
Ia sudah membuat total 180 penampilan untuk Arsenal dan terakhir kali turun sebagai starter di final Piala FA 2015.
Arsenal akan bersiap untuk menghadapi Manchester City di semifinal Piala FA di Wembley akhir pekan ini.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger Pertimbangkan Pulangkan Szczesny dari Roma
Liga Inggris 20 April 2017, 10:10
-
Kontrak Nainggolan Tersendat, Chelsea Kembali Siaga
Liga Inggris 19 April 2017, 15:20
-
Perlebar Jarak Dengan Roma, Allegri Enggan Jemawa
Liga Italia 16 April 2017, 04:10
-
Roma Layangkan Tawaran Final Untuk Kessie
Liga Italia 15 April 2017, 23:30
-
Highlights Serie A: AS Roma 1-1 Atalanta
Open Play 15 April 2017, 23:05
LATEST UPDATE
-
Kabar Baik untuk Interisti! Hasil Tes Denzel Dumfries Jelang Derby Milan Diumumkan
Liga Italia 18 November 2025, 08:37
-
Solusi Panik? AC Milan Pertimbangkan Pulangkan Thiago Silva di Usia 41 Tahun!
Liga Italia 18 November 2025, 08:15
-
Lingkaran Setan Timnas Italia: Mengapa Azzurri Gagal di Kualifikasi Piala Dunia (Lagi)?
Piala Dunia 18 November 2025, 08:05
-
Sah! Erick Thohir Kini Kuasai 100% Saham Oxford United
Liga Inggris 18 November 2025, 07:38
-
Prediksi Spanyol vs Turki 19 November 2025
Piala Dunia 18 November 2025, 06:45
-
Prediksi Brasil vs Tunisia 19 November 2025
Amerika Latin 18 November 2025, 06:30
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR