Menurut Wilkins Setan Merah saat ini harus memperkuat skuatnya dengan membeli defender dan gelandang bertahan yang berkelas. Oleh karena itu seharusnya dana pembelian Di Maria bisa untuk mendatangkan dua pemain sekaligus seperti Mats Hummels dan Sami Khedira.
"Mereka sudah lebih dulu memasang atap sebelum pondasi rumah. Saya rasa mereka tidak bijak mengeluarkan 60 juta pounds untuk Di Maria," ujarnya kepada talkSPORT.
"Kenapa mereka tidak lebih dulu membayar 35 juta pounds untuk Hummels? Kita semua tahu Dortmund sebagus apapun mereka juga menjual pemainnya. Ambil Hummels dan duetkan dengan Phil Jones. Kemudian dapatkan Khedira dengan 25 juta pounds. Ini uang 60 juta pounds anda dan tim anda sudah terlihat solid."
Winger asal Argentina berusia 26 tahun itu nantinya bakal bertahan di Old Trafford selama lima tahun ke depan dan akan mengenakan nomor punggung tujuh. (ts/ada)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Sebut Di Maria Bisa Jalani Debut Lawan Burnley
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 23:26
-
Van Gaal Akui Tak Terlibat di Bursa Transfer United
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 23:14
-
Bertahan di Fiorentina, Cuadrado Bikin Bayern, Barca dan MU Gigit Jari
Liga Italia 29 Agustus 2014, 22:39
-
Man United Ramaikan Perburuan Wonderkid Norwegia
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 22:26
-
Van Gaal Masih Yakin Manchester United Bisa Juara
Liga Inggris 29 Agustus 2014, 22:22
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR