Seperti diketahui, pasukan Antonio Conte menderita kekalahan 1-2 saat menjamu Liverpool akhir pekan lalu. Kekalahan itu menjadi kekalahan pertama bagi The Blues di Premier League.
Gol-gol dari Dejan Lovren dan tendangan cantik Jordan Henderson memastikan tiga poin untuk The Reds, meskipun Chelsea sempat memperkecil skor lewat Diego Costa.
Meskipun mengaku sedih dengan kekalahan itu, Willian meminta timnya untuk tetap menegakkan kepala dan mempersiapkan diri dengan baik saat bertemu Arsenal akhir pekan nanti dalam lanjutan Premier League.
"Sedih karena kami kalah lawan Liverpool, tapi kami tak bisa untuk terus menundukkan kepala. Kami akan terus bekerja keras dan bersiap diri untuk pertempuran selanjutnya," ujarnya.
Chelsea sendiri kini mengoleksi 10 poin dan berada di posisi kelima setelah meraih tiga kemenangan dan sekali hasil imbang.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Terkejut Dengan Gol Lovren
Liga Inggris 19 September 2016, 23:43 -
Bek Idaman Chelsea Resmi Perpanjang Kontrak di Napoli
Liga Italia 19 September 2016, 23:20 -
Courtois Akui Chelsea Kesulitan Bendung Permainan Liverpool
Liga Inggris 19 September 2016, 23:07 -
Makelele: Kante Harus Lebih Banyak Belajar
Liga Inggris 19 September 2016, 17:03 -
Carragher: Chelsea Terlalu Terobsesi Liverpool, Lupa Diri Sendiri
Liga Inggris 19 September 2016, 15:30
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR