Di bawah asuhan manajer Spanyol, City sudah meraih lima kemenangan beruntun di lima pertandingan di liga. Namun Guardiola mengaku ia amat mewaspadai kemampuan tim lainnya, terutama usai melihat Liverpool menang 2-1 atas Chelsea di Stamford Bridge pada Jumat silam.
"Pertanyaannya adalah, apakah semua orang yang datang menonton kami, menikmati permainan kami? Ya, dan itu sudah cukup," tutur Guardiola pada ESPN, usai pertandingan melawan Bournemouth pekan lalu.
"Untuk memenangkan trofi atau tidak, kita lihat nanti. Jumat lalu, saya melihat dua tim fantastis dan saya tahu betapa sulitnya ini, dan semuanya akan sangat sulit."
"Saya tidak ada di sini untuk mengatakan bahwa kami akan bermain tanpa terkalahkan di 20 pertandingan, tidak, percayalah, kami akan kalah. Saya berharap itu tidak terjadi sesegera mungkin, namun kami tim yang bagus, ada beberapa hal yang bisa kami perbaiki."
"Tentu saja kami amat bahagia, namun itu tidak cukup dan ada beberapa pergerakan kami di babak pertama yang tidak cukup bagus." [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Terkejut Dengan Gol Lovren
Liga Inggris 19 September 2016, 23:43
-
Bek Idaman Chelsea Resmi Perpanjang Kontrak di Napoli
Liga Italia 19 September 2016, 23:20
-
Courtois Akui Chelsea Kesulitan Bendung Permainan Liverpool
Liga Inggris 19 September 2016, 23:07
-
Makelele: Kante Harus Lebih Banyak Belajar
Liga Inggris 19 September 2016, 17:03
-
Carragher: Chelsea Terlalu Terobsesi Liverpool, Lupa Diri Sendiri
Liga Inggris 19 September 2016, 15:30
LATEST UPDATE
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
-
Xavi Latih Manchester United? Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:30
-
Prediksi Newcastle vs Bournemouth 10 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:11
-
Akhirnya! Arsenal Sepakati Kontrak Baru Bukayo Saka
Liga Inggris 10 Januari 2026, 08:02
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR