Kiper asal Spanyol itu sempat mengalami kesulitan beradaptasi dengan sepakbola Inggris sejak didatangkan dari Atletico Madrid pada tahun 2011 lalu. Namun, dalam tiga musim terakhir De Gea berhasil menunjukkan perkembangan yang sangat signifikan. Ia kini bahkan bisa disebut sebagai salah satu penjaga gawang terbaik di EPL.
Wilson adalah salah satu pemain yang tahu betul kualitas kiper 24 tahun tersebut. Ia sering berlatih melawan De Gea, dan hasilnya, ia selalu kesulitan untuk mencetak gol apabila dihadang oleh rekannya tersebut.
"Dalam sesi latihan, Anda bisa menendang bola dan berpikir bahwa bola itu akan masuk ke gawang. Tapi kemudian dia melakukan penyelamatan. Dia adalah shot stopper yang sangat jempolan," puji Wilson pada situs resmi klub.
"Jika dia bisa menyelamatkan gawangya, Anda hanya harus mengangkat topi Anda dan kemudian melakukan apa yang Anda bisa untuk bisa membobol gawangnya ketika peluang berikutnya datang. Tapi Anda tahu hal itu tak akan pernah mudah karena dia adalah kiper yang sangat bagus," sambungnya. [initial]
Baca Juga:
- De Gea Puji Dampak Kehadiran Di Maria
- Diburu Man United, Ron Vlaar Isyaratkan Bertahan di Villa Park
- Falcao Nyatakan Siap Berlatih
- United Coba Jegal Arsenal Gaet Bek Muda Maribor
- Valencia Cemas Otamendi Digelitik United
- Xavi Anggap Van Gaal Sempurna untuk United
- Valdes Pulih, De Gea Menyingkir?
- Video: Adu Lihai De Gea dan Herrera Bermain Basket
- Legenda MU Yakin De Gea Bisa Capai Level Schmeichel
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Abaikan MU, Nani Cuma Fokus ke Sporting
Liga Eropa Lain 12 November 2014, 23:44
-
Liga Inggris 12 November 2014, 23:34

-
Carrick Puji Efek Positif Rooney di Atas Lapangan Hijau
Liga Inggris 12 November 2014, 23:03
-
10 Suporter Paling Berisik di Premier League Pekan ke-11
Editorial 12 November 2014, 20:17
-
Dipecat MU, Westerveld Anggap Reputasi Moyes Belum Luntur
Liga Spanyol 12 November 2014, 19:10
LATEST UPDATE
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR