
Bola.net - Sebuah informasi beredar mengenai masa depan Ilaix Moriba. Gelandang muda Barcelona itu dilaporkan mulai condong bergabung dengan Chelsea di musim panas ini.
Gelandang 18 tahun itu mulai dikenal pecinta sepak bola Spanyol sejak musim lalu. Pasalnya ia mulai diorbitkan Ronald Koeman dan bermain dengan bagus di lini tengah Barcelona.
Moriba sendiri diyakini akan cabut dari Barcelona di musim panas ini. Setelah sang gelandang menolak untuk memperpanjang kontraknya bersama Blaugrana.
Dilansir Sport, Moriba berpotensi pindah ke Inggris. Ia diberitakan semakin dekat untuk bergabung dengan Chelsea.
Simak situasi transfer Moriba di bawah ini.
Masuk Radar
Menurut laporan tersebut, Moriba memang masuk dalam radar transfer Chelsea beberapa bulan terakhir.
Thomas Tuchel dilaporkan tertarik dengan permainan sang gelandang. Ia dinilai bisa membawa dinamika baru bagi lini tengah Chelsea.
Itulah mengapa Chelsea menempel ketat Moriba dalam beberapa pekan terakhir.
Negosiasi Intens
Menurut laporan tersebut, ada pembicaraan yang serius antara agen Moriba dan Chelsea selama beberapa pekan terakhir.
Agen Moriba mencoba untuk meraih kesepakatan transfer dengan Chelsea. Sehingga ia intens berkomunikasi dengan Chelsea.
Proses pembicaraan antara keduanya sudah mencapai tahap lanjut, namun masih belum ada kesepaktan yang terjalin antara keduanya.
Opsi Lain
Moriba juga punya opsi untuk bermain di Jerman pada musim depan.
Ia juga dilaporkan diminati RB Leipzig yang juga sedang berdiskusi dengan sang agen.
(Sport)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, 28-29 Agustus 2021
Liga Inggris 27 Agustus 2021, 18:32
-
5 Pencetak Gol Terbanyak pada Laga Liverpool vs Chelsea, Didier Drogba Hanya Nomor 3
Liga Inggris 27 Agustus 2021, 18:11
-
Wonderkid Barcelona ini Segera Gabung Chelsea?
Liga Inggris 27 Agustus 2021, 17:00
-
Chelsea Sepakati Transfer Saul Niguez, Tapi Negosiasi Belum Usai
Liga Inggris 27 Agustus 2021, 15:23
-
Prediksi Liverpool vs Chelsea 28 Agustus 2021
Liga Inggris 27 Agustus 2021, 10:46
LATEST UPDATE
-
Pengakuan Jujur Jonathan David: Luka Gagal Panenka dan Hangatnya Pelukan Juventus
Liga Italia 7 Januari 2026, 08:11
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40























KOMENTAR