Bola.net - - Mantan striker , Ian Wright, percaya bahwa era Arsene Wenger di klub akan segera berakhir.
Arsenal kemasukan lima gol di babak kedua oleh Bayern Munchen di Emirates dan menelan kekalahan 1-5 di leg kedua babak 16 besar Liga Champions, tersingkir 2-10 secara agregat.
Laurent Koscielny dikartu merah di babak kedua dan menghasilkan penalti yang berbuah gol penyeimbang Bayern dan sekaligus mengubah arah pertandingan.
Sebelumnya, tim juga sudah dibuat pusing mengenai isu Alexis Sanchez, yang kabarnya bertengkar dengan rekan setimnya di lapangan latihan. Ditambah lagi, TheGunners juga sempat diganggu protes fans di luar Emirates, menuntut mundurnya Wenger, sebelum laga melawan Bayern semalam.
Ian Wright
"Dia seperti pria tersesat. Semuanya seperti menumpuk. Ada fans, protes, ini seperti meledak. Anda tidak bisa bermain dengan 10 orang dan tidak meraih hasil buruk melawan tim seperti Bayern Munchen. Kami kalah karena 10 orang, mungkin harusnya kita memasukkan dua bek dan coba membuat hasilnya lebih wajar," tutur Wright menurut BT Sport.
"Saya kira dengan semua yang terjadi, di ruang ganti, performa, anda harus bilang bahwa akan butuh usaha yang luar biasa, bagi Arsenal untuk merubah peruntungan. Ini adalah salah satu hari terburuk dan juga periode paling gelap dalam sejarah klub."
"Sepertinya sesuatu akan segera berakhir."
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hummels: Munchen Tak Perlu Kasihan pada Arsenal
Liga Champions 8 Maret 2017, 22:28
-
Walcott Ingin Bantu Angkat Tekanan Dari Pundak Wenger
Liga Inggris 8 Maret 2017, 20:04
-
Bellerin Minta Arsenal Fokus ke Piala FA
Liga Inggris 8 Maret 2017, 17:43
-
Wright: Arsene Wenger Seperti Tersesat di Arsenal
Liga Inggris 8 Maret 2017, 16:00
-
Wenger Hampir Tangani Barcelona
Liga Inggris 8 Maret 2017, 15:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR