Bola.net - - Ian Wright belum lama ini mengkritik Jose Mourinho yang tidak tersenyum usai Manchester United memenangkan Piala Liga.
Bos United tidak tampak menunjukkan wajah yang ceria ketika ia mengangkat trofi Premier League bersama dengan para pemainnya.
Timnya sendiri memang tidak menunjukkan performa terbaik ketika melawan Southampton, di mana tim asuhan Claude Puel sempat memaksa kedudukan menjadi imbang 2-2 sebelum Zlatan Ibrahimovic mencetak gol kemenangan.
Dan Wright bertanya-tanya mengapa Mourinho tidak terlihat bahagia dengan kemenangan yang ia raih.
Ian Wright
"Saya melihatnya diwawancara di TV dan Jose Mourinho tidak mengembangkan senyum sama sekali," tutur Wright di BBC.
"Dia terlihat seperti seseorang yang sudah mendapatkan kabar buruk dari orang lain."
Gol kemenangan United lainnya di pertandingan di Wembley semalam dibuat oleh Jesse Lingard.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Legenda Arsenal Ini Sebut Cuma Ibrahimovic Yang Main Bagus di Final EFL Cup
Liga Inggris 27 Februari 2017, 19:45
-
Ibrahimovic: Saya Seperti Singa!
Liga Inggris 27 Februari 2017, 18:26
-
Juara EFL Cup, Smalling Kirim Peringatan Pada Liverpool
Liga Inggris 27 Februari 2017, 17:30
-
Mourinho: Conte Mungkin Tak Ingin Juara Musim Ini
Liga Inggris 27 Februari 2017, 15:50
-
Sheringham: Mata Sudah Buktikan Mourinho Salah
Liga Inggris 27 Februari 2017, 15:40
LATEST UPDATE
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR