Pada laga Boxing Day tersebut, Rooney harus memulai pertandingan pada babak kedua setelah dicadangkan oleh Louis van Gaal. Ia masuk pada awal babak kedua menggantikan Memphis Depay yang pada babak pertama bermain buruk.
Keputusan mencadangkan Rooney tersebut menurut Yorke menjadi salah satu kesalahan fatal Van Gaal pada laga ini. "Mencadangkan Kapten anda pada pertandingan penting seperti ini merupakan keputusan yang besar. Dia (Van Gaal) adalah manajer yang berpengalaman namun keputusan tersebut adalah keputusan yang salah" ungkap Yorke kepada Football Insider.
"Meskipun Rooney tidak berada dalam performa terbaiknya, namun saya masih merasa keputusan Van Gaal mencadangkannya salah dan keputusan itu terbukti adalah keputusan yang salah" pungkas Yorke.
Akibat kekalahan atas Stoke City tersebut, Setan Merah terdepak dari zona Liga Champions dan berada di peringkat 6 klasemen sementara Premier League.[initial]
(fi/dub)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Minta MU Tampil Berani Lawan Chelsea
Liga Inggris 27 Desember 2015, 23:16 -
Louis van Gaal Sudah Tak Hadiri Sesi Latihan MU
Liga Inggris 27 Desember 2015, 22:57 -
Hiddink Enggan Komentari Nasib Van Gaal
Liga Inggris 27 Desember 2015, 22:43 -
Guus Hiddink Bela Memphis Depay
Liga Inggris 27 Desember 2015, 22:38 -
Ferguson Sarankan MU Boyong Yoshinori Muto
Liga Inggris 27 Desember 2015, 19:18
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR