Tak sedikit orang yang menyalahkan faktor kurang padunya permainan Juan Mata, Robin Van Persie dan Wayne Rooney sebagai akar permasalahan dari kekalahan United. Namun tak jarang pula yang menyebut cuaca yang berangin markas Stoke membuat anak asuhan David Moyes tak bisa bermain dengan maksimal.
Namun Ashley Young secara tegas menolak anggapan tersebut.
"Angin memang terasa benar-benar kencang ketika kami melakukan pemanasan. Namun itu hanyalah satu dari banyak hal yang harus anda hadapi (di setiap pertandingan). Normalnya, kondisi cuaca memang seperti ini tiap kali anda berkunjung ke sini!" tuturnya pada MUTV.
Well, bagaimanapun, United kini sudah kalah dan mereka harus terus bekerja keras di pertandingan selanjutnya andai ingin bermain di Liga Champions musim depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Persie Kembali ke Arsenal Musim Depan?
Liga Inggris 2 Februari 2014, 23:18
-
Michael Owen Kritik Aktivitas Belanja Moyes
Liga Inggris 2 Februari 2014, 16:44
-
Neville: Performa Man City Ingatkan Saya Kepada United
Liga Inggris 2 Februari 2014, 11:30
-
Neville: City dan Chelsea Tumpuan Premier League di Eropa
Liga Champions 2 Februari 2014, 11:07
-
Young Sanggah United Kalah Karena Angin
Liga Inggris 2 Februari 2014, 09:00
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR