Salah satu pemain yang ingin mendapat perhatian dari Conte adalah Ruben Loftus-Cheek. Ia bertekad untuk menunjukkan penampilan terbaiknya pada sisa musim ini agar Conte memilihnya sebagai pilar Chelsea musim depan.
"Pelatih baru akan datang melihat kita saat ini, jadi kami harus menampilkan yang terbaik di setiap pertandingan," buka Loftus-Cheek kepada Evening Standard.
"Kami semua harus membuat pelatih baru terkesan, jadi harus memberikan yang terbaik dan kami juga tidak bisa bersantai karena tidak ada gelar yang bisa kami menangkan," sambungnya.
Loftus-Cheek yang baru berusia 20 tahun musim ini mendapat cukup banyak kesempatan tampil di tim utama Chelsea. Bersama Bertrand Traore, Loftus-Cheek disebut sebagai salah satu aset penting The Blues di masa depan. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Bisa Dikhianati Pemain Chelsea Seperti Mourinho
Liga Inggris 6 April 2016, 20:51
-
Youngster Chelsea Ingin Rebut Perhatian Conte
Liga Inggris 6 April 2016, 20:30
-
Abramovich Adakan Pertemuan dengan Direktur Juventus
Liga Inggris 6 April 2016, 15:18
-
Figo: Mourinho Akan Tukangi Portugal
Liga Inggris 6 April 2016, 15:16
-
Editorial 6 April 2016, 15:10

LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR