Hal tersebut ia lontarkan setelah City ditahan imbang oleh Everton dengan skor 1-1, Sabtu (10/01). Alhasil, The Citizens kini tetap berada di peringkat kedua klasemen, tertinggal dua poin dari Chelsea. The Blues sendiri di waktu yang bersamaan sukses menghempaskan Newcastle 2-0.
"Kami tahun perburuan titel juara ini akan berlangsung sangat sulit dan susah. Chelsea berada dalam performa yang hebat, namun setiap laga di Premier League ini seperti final, terutama ketika Anda melakoni pertai tandang," serunya pada Sky Sports.
"Anda tak akan mendapati laga yang mudah dan banyak tim bisa kehilangan poin seperti yang kami alami hari ini. Jadi, kami harus tetap positif," sambungnya.
Pekan depan, City akan melakoni laga berat. Mereka harus bersua dengan Arsenal di Etihad Stadium. (sky/dim)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pellegrini Ingin Mangala Tiru Demichelis
Liga Inggris 11 Januari 2015, 22:12
-
Ditahan Everton, Fernandinho Minta City Segera Move On
Liga Inggris 11 Januari 2015, 21:10
-
Zabaleta: City Harus Tetap Fit
Liga Inggris 11 Januari 2015, 14:03
-
Buru Striker Baru, City Siap Angkut Lacazette
Liga Inggris 11 Januari 2015, 09:49
-
Baines, Bek Ahli Assist Nomor Satu Premier League
Liga Inggris 11 Januari 2015, 09:30
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR