Bos Bayern Munchen kontraknya akan habis pada akhir musim. Setelah itu terjadi, ia bakal menangani Manchester City, klub Inggris yang sudah mengumumkan secara resmi bahwa Pep akan menjadi pengganti Manuel Pellegrini untuk musim 16/17.
Zubizarreta lantas mengatakan pada Mundo Deportivo: "Saya yakin bahwa Guardiola sudah mempertimbangkan dengan baik keputusannya. Anda hanya bisa menerimanya dan menjadikannya pembelajaran di masa mendatang."
"Guardiola adalah keputusan yang bagus dari City, dengan tim yang bagus dan juga hubungan yang ia punya dengan Txiki, saya kira ia akan menjalankan proyek besar di sana. Namun selain itu ada kondisi kompleks yang bakal melibatkan berbagai kultur sepakbola yang berbeda. Tidak ada waktu untuk beristirahat."
"Namun Pep akan punya opsi untuk beradaptasi." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Carrick Tegaskan MU Tak Menyerah Kejar Target Masuk 4 Besar
Liga Inggris 9 Februari 2016, 20:22
-
Busquet Tak Ingin Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 9 Februari 2016, 18:58
-
Liga Inggris 9 Februari 2016, 18:51

-
Masa Depan Busquets Ditangan Istrinya dan Guardiola
Liga Spanyol 9 Februari 2016, 18:40
-
Zubizarreta: Guardiola Bisa Beradaptasi di Inggris
Liga Inggris 9 Februari 2016, 15:20
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR