Menurut informasi dari independent.ie, besaran nilai transfer yang diajukan Arsenal untuk mendapatkan jasa Mario Balotelli cukup menggiurkan. Dana yang berani digelontorkan klub sepak bola asal London tersebut berkisar antara 30 juta Poundsterling.
Besarnya dana yang bisa didapat oleh AC Milan dari penjualan Balotelli menjadi pertimbangan pihak klub untuk melepaskan pemain tersebut. Dana dengan jumlah yang banyak tersebut dapat digunakan AC Milan untuk berbenah setelah gagal mendapat kesempatan berlaga di Eropa.
Namun perihal masa depan striker yang telah 30 kali berlaga di pentas Serie-A untuk AC Milan dan telah mencetak 14 gol ini, Silvio Berlusconi yang menjabat sebagai presiden AC Milan belum memberikan kepastian.
"Apakah Balotelli akan tetap berada di sini? Kami belum memutuskan tentang bursa transfer, baik itu tentang perekrutan ataupun penjualan," ucap Berlusconi. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Masih Ngebet Gaet Taarabt
Liga Italia 3 Juni 2014, 23:22
-
Jeremy Menez Merapat ke Milan?
Liga Italia 3 Juni 2014, 23:12
-
AC Milan Akui Tawaran Arsenal Untuk Balotelli
Liga Italia 3 Juni 2014, 20:28
-
Berlusconi: Jual Balotelli Tunggu Pelatih Baru
Liga Italia 3 Juni 2014, 12:51
-
Tiga Calon Pengganti Montolivo
Liga Italia 3 Juni 2014, 10:37
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR