Bola.net - - AC Milan memberikan sebuah kabar gembira untuk para fans mereka. Pasalnya, mereka telah mengumumkan perpanjangan kontrak salah satu pemain bintang andalan klub yakni: Giacomo Bonaventura.
Seperti yang dikutip dari laman resmi klub, Milan dan Bonaventura sepakat untuk menjalankan kerja sama dalam durasi yang lebih panjang. Pemain berusia 27 akan tetap berada di San Siro hingga tahun 2020 yang akan datang.
Comunicato Ufficiale
Official Statement
➡ https://t.co/HC34sRmUoU pic.twitter.com/SkplrhlLPN
— AC Milan (@acmilan) January 18, 2017
Bonaventura bergabung dengan Milan pada tahun 2014 yang lalu. Kala itu, Milan harus mengeluarkan dana sebesar 7 juta euro untuk bisa memboyongnya dari Atalanta.
Musim lalu, pemain yang memiliki nickname 'Jack' ini tampil apik dengan mencetak enam gol dan delapan assist.
Sementara, pada musim ini ia juga sukses menjadi andalan pelatih Vincenzo Montella. Ia ditempatkan di posisi winger dan selalu tampil prima. Salah satunya adalah pada laga final Supercoppa Italiana melawan Juventus beberapa waktu yang lalu.
Bonaventura sukses mencetak gol ke gawang Juve yang membuat kedudukan menjadi imbang 1-1. Pada akhirnya, Milan memenangkan pertandingan lewat adu penalti dan berhak mendapatkan gelar juara Supercoppa Italiana.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pirlo: Juve Terkuat, Milan Punya Masa Depan Cerah
Liga Italia 18 Januari 2017, 17:52
-
AC Milan Resmi Perpanjang Kontrak Bonaventura
Liga Italia 18 Januari 2017, 17:19
-
Everton Tolak Tawaran Milan untuk Deulofeu
Liga Inggris 18 Januari 2017, 08:30
-
Wenger Plot Niang Sebagai Pengganti Sanchez
Liga Inggris 18 Januari 2017, 07:40
-
Milan Dalam Proses Negosiasi Dengan Everton Untuk Boyong Deulofeu
Liga Italia 17 Januari 2017, 20:25
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR