Bola.net - - Gelandang Blaise Matuidi menjadi salah satu rekrutmen penting Juventus pada musaim 2017/18 ini. Kepindahan Matuidi ke Juve, rupanya tidak lepas dari sosok yang berada di dekatnya, termasuk eks pemain Juve Paul Pogba.
Menurut Matuidi, sebelum akhirnya memilih bergabung dengan Juve dan meninggalkan PSG, ia lebih dulu meminta saran dari rekan satu timnya di timnas Prancis. Kebetulan, ada dua pemain yang pernah bermain di Juve yakni Pogba dan Patrice Evra.
Kedua pemain tersebut mendukung langkah Matuidi gabung Juve. Selain itu, gelandang berusia 30 tahun juga mendapatkan saran dari pelatih timnas Prancis, Didier Deschamps, yang juga mantan pemain dan pelatih Juve.
“Teman saya di timnas Prancis telah banyak bercerita tentang Juve kepada saya, seperti Evra dan Pogba. Juga pelatih saya di timnas, Deschamps. Saya beradaptasi dengan baik di sini dan disambut dengan cara yang baik,” ucap Matuidi.
Paul Pogba
Sebenarnya, pindah ke Juve sudah menjadi impian Matudi sejak lama. Bahka, ia bisa saja bergabung dengan klub asal kota Turin pada musim 2016/17 yang lalu. Saat itu, Juve sudah memintanya untuk bergabung tapi tidak ada kata sepakat dengan PSG.
“Saya sudah pernah berhubungan dengan PSG satu tahun sebelumnya, tapi karena berbagai alasan transfernya batal. Seperti yang mereka katakan, lebih baik terlambat daripada tidak pernah sama sekali,” tutup Matuidi.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Akan Kembali Memburu Alex Sandro
Liga Inggris 25 September 2017, 21:41
-
Data dan Fakta Liga Champions: Juventus vs Olympiakos
Liga Champions 25 September 2017, 16:59
-
Prediksi Juventus vs Olympiakos 28 September 2017
Liga Champions 25 September 2017, 16:58
-
Dari Selatan Mengancam Takhta Si Nyonya Tua
Editorial 25 September 2017, 10:56
-
Ada Jasa Pogba Pada Transfer Matuidi ke Juve
Liga Italia 25 September 2017, 06:46
LATEST UPDATE
-
Ini Alasan Liam Rosenior Tak Pimpin Chelsea Saat Lawan Fulham
Liga Inggris 8 Januari 2026, 11:29
-
Tiga Pemain Muda Persija Siap Asah Jam Terbang di Klub Baru
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 11:09
-
Barcelona Ukir Sejarah di Piala Super Spanyol usai Bantai Athletic Club 5-0
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 11:06
-
Debut Darren Fletcher di Man Utd: Sepak Bola Menyerang Sudah Terlihat
Liga Inggris 8 Januari 2026, 10:24
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR