Bola.net - - Agen penyerang AC Milan, Gianluca Lapadula buka suara mengenai masa depan kliennya di San Siro. Meski tengah berada dalam periode sulit, sang agen menyebut Lapadula ingin bertahan dan memperjuangkan tempatnya di lini serang Milan.
Lapadula yang dibeli dari Pescara pada musim panas lalu memang tengah kesulitan di AC Milan. Ia belum banyak mendapat jam bermain di kubu Rossonerri sehingga ia santer dikabarkan akan pindah.
Lapadula sendiri santer dikaitkan dengan klub asal Spanyol, Valencia namun sang agen membantah jika kliennya ingin bergabung dengan Cesar Prandelli di Spanyol. "Valencia saat ini dilatih pelatih Italia dan tentu saja ia akan mencari pemain di Italia, namun saya bisa pastikan tidak ada kontak dari mereka" beber Gianluca Libertazzi kepada TMW Radio.
"Dia [Lapadula] masih pemain Milan dan ia ingin bertahan sebagai pemain Milan. Minggu lalu menajdi minggu yang baik setelah beberapa masa sulit. Ia mencetak gol dan ia dipanggil Timnas Italia, di mana kedua hal itu benar-benar sangat positif bagi perkembangannya" tandas sang agen.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Milan Ungkapkan Ketetarikannya Pada Mahrez
Liga Italia 13 November 2016, 23:50
-
Milan dan Inter Berebut Ricardo Rodriguez
Liga Italia 13 November 2016, 21:51
-
Agen Bantah Lapadula ke Valencia
Liga Italia 13 November 2016, 05:50
-
Agen: Inter dan Milan Inginkan Roger Guedes
Liga Italia 12 November 2016, 20:34
-
Kaka: Milan Harus Menangkan Derby Demi Berlusconi dan Galliani
Liga Italia 11 November 2016, 22:34
LATEST UPDATE
-
Dipercaya Jadi Caretaker MU, Darren Fletcher: Ini Beneran Kan?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:27
-
Burnley vs MU: Kobbie Mainoo Bisa Comeback?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:16
-
Manchester United dan Ole Gunnar Solskjaer Semakin Dekat untuk Balikan
Liga Inggris 7 Januari 2026, 10:02
-
BRI Super League: Ze Valente Mencapai Tonggak Penting 100 Laga
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 09:56
-
West Ham vs Nottingham Forest: Keterpurukan West Ham di Premier League 2025/26
Liga Inggris 7 Januari 2026, 08:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR