Namun pernyataan tersebut dibantah oleh agen Pjanic, Michele Gerbino. Menurutnya, pemain Bosnia tersebut bahagia berada di Roma. Tidak hanya itu, Gerbino juga mengklaim bahwa sampai saat pihak Barca belum melakukan penawaran terhadap Pjanic.
"Pjanic sangat senang bersama Giallorossi dan sangat menghormati klub. Jadi saya yakin mereka akan terus bersama-sama dengan kepuasan timbal balik," kata Gerbino.
"Adapun tawaran dari Barcelona, saya belum mendengar apa-apa tentang hal itu dan secara pribadi tidak menerima panggilan," imbuhnya. [initial]
Barca Tawarkan 11 Juta Euro Untuk Pjanic
Pjanic: Saya Nyaris Bergabung Dengan Arsenal
Madrid dan Barca Rebutan Pjanic
Dzeko Sarankan Pjanic Gabung City (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Neymar Datang, Barca Percepat 'Cuci Gudang'
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 16:50
-
'Media Sangat Kejam Soal Kasus Pajak Messi'
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 16:50
-
Thiago Capai Kesepakatan Personal Dengan MU
Liga Inggris 21 Juni 2013, 15:00
-
Thiago Ingin Jaminan Tim Inti Demi Tampil di Piala Dunia
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 14:50
-
Ayah Messi: Kami Selalu Taat Bayar Pajak
Liga Spanyol 21 Juni 2013, 13:22
LATEST UPDATE
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR