Ibra saat ini masih terikat kontrak dengan Rossoneri hingga bulan Juni 2015. Namun diberitakan jika Milan mulai kesulitan meyakinkan striker jangkung asal Swedia itu untuk bertahan, terlebih dengan situasi finansial yang sedang membelit klub.
Melihat kenyataan itu, dipercaya jika Milan bisa saja menjual Ibra untuk menyelamatkan kondisi finansial mereka. Dan rupanya skenario ini juga diakui oleh agen Ibra.
"Saya tidak bisa menjamin jika Ibrahimovic akan bertahan bersama AC Milan. Masih terbuka kemungkinan dia akan pergi, semuanya tergantung kepada kebijakan klub," ucap Raiola kepada Corriere dello Sport.
Ibrahimovic adalah pencetak gol terbanyak Serie A musim lalu. Ibra mencetak 28 gol untuk membawa Milan finis di urutan kedua di bawah Juventus. (corr/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lagi, Galliani Tegaskan Milan Takkan Jual Ibra
Liga Italia 3 Juli 2012, 14:01 -
Agen Tak Bisa Jamin Ibra Bertahan di Milan
Liga Italia 3 Juli 2012, 11:01 -
Nesta Dikabarkan Gabung Montreal
Liga Italia 3 Juli 2012, 05:30 -
Breaking News: Milan Ikat Thiago Silva Hingga 2017
Liga Italia 2 Juli 2012, 22:26 -
Zanetti Berharap Inter Lebih Kuat
Liga Italia 2 Juli 2012, 20:50
LATEST UPDATE
-
Diikuti 8 Tim, Saksikan Keseruan Final Four Livoli Divisi Utama 2025 Eksklusif di MOJI
Voli 4 Oktober 2025, 17:07 -
Liverpool Harus Perbaiki Performa Tandang untuk Bisa Bersaing di Semua Kompetisi
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:52 -
Real Madrid Temukan Duet Emas Baru: Mbappe dan Guler
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 16:43 -
Duel Panas Chelsea vs Liverpool di Stamford Bridge, Ujian Berat untuk The Reds
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:19 -
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11 -
Otomotif 4 Oktober 2025, 16:11
-
Manchester United Disebut Butuh Gareth Southgate, Bukan Pelatih Jangka Pendek
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 16:10 -
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 4 Oktober 2025, 15:54
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR