Dilansir Football Italia, dari tribun yang ditempati Laziale terdengan chants bernada rasis. Sasarannya adalah bek sentral Napoli Kalidou Koulibaly. Pertandingan pun dihentikan beberapa saat oleh wasit Massimiliano Irrati.
Koulibaly risponde ai razzisti che lo insultano all'Olimpico... #LazioNapoli pic.twitter.com/6X9XLdh6Cv
— Fabio Massi (@FabioMassi) February 3, 2016
Koulibaly tampak terpukul dengan insiden tersebut. Sementara itu, pelatih Napoli Maurizio Sarri memuji langkah yang diambil oleh wasit.
"Saya bicara dengan ofisial keempat beberapa menit sebelum penundaan itu, karena situasinya makin memalukan dan Koulibaly terlihat jelas sangat terpukul. Saya rasa Irrati sudah mengambil keputusan tepat," kata Sarri.
Lazio sendiri dihajar dua gol tanpa balas. Gol-gol Napoli dicetak oleh Gonzalo Higuain dan Jose Callejon di babak pertama. Hasil ini membuat Lazio turun satu tingkat ke posisi sembilan (32 poin), sedangkan Napoli tetap memimpin klasemen dengan keunggulan dua poin (53-51) atas Juventus di tangga kedua. [initial]
Klik Juga:
- Maaf Bianconeri, Napoli Masih Sakti
- Hasil Pertandingan Juventus vs Genoa: Skor 1-0
- Hasil Pertandingan Inter Milan vs Chievo: Skor 1-0
- Hasil Pertandingan Palermo vs AC Milan: Skor 0-2
- Highlights Serie A: Juventus 1-0 Genoa
- Highlights Serie A: Inter Milan 1-0 Chievo
- Highlights Serie A: Palermo 0-2 AC Milan
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gol & Assist Dua Digit, Insigne Pertama di Eropa
Liga Italia 4 Februari 2016, 10:29
-
Highlights Serie A: Lazio 0-2 Napoli
Open Play 4 Februari 2016, 09:12
-
Aksi Rasis Laziale Nodai Laga Lazio vs Napoli
Liga Italia 4 Februari 2016, 08:27
-
Maaf Bianconeri, Napoli Masih Sakti
Liga Italia 4 Februari 2016, 08:26
-
Maradona Takut Kebangkitan Juventus Rusak Kans Juara Napoli
Liga Italia 4 Februari 2016, 00:25
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Debut Sempurna Kiper Manchester United di Timnas Belgia
Liga Inggris 19 November 2025, 11:59
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55

























KOMENTAR