Jose Segui, agen Nacho, dalam sebuah wawancara dengan Tuttomercato mengakui bahwa Roma sudah melakukan pendekatan untuk merayu Nacho. Namun, ia juga menyebut bahwa ada klub lain dengan minat yang sama.
"Saya bisa mengkonfirmasi dengan pasti bahwa Roma dan beberapa tim lain sudah mengambil langkah untuk Nacho. Mereka menunjukkan ketertarikan yang sangat kuat dalam beberapa hari terakhir," ujar Segui.
Yang mempersulit Roma bukan hanya datang dari klub pesaing. Segui juga menambahkan bahwa Madrid juga menjadi penghadang bagi Roma. Pasalnya, Madrid masih berat untuk melepas pemain yang merupakan hasil binaan akademi mereka ini.
"Ini tidak akan mudah untuk diurai. Madrid ingin Nacho terus bertahan. Mereka mengambil Nacho dari pembinaan usia muda ke skuat utama dan mereka masih merasa Nacho adalah elemen penting dalam tim. Siapapun yang ingin Nacho harus mematahkan perlawanan Madrid," tandasnya. [initial]
Baca Ini Juga:
- Bacca Tentukan Milan atau West Ham 72 Jam ke Depan
- Idolakan Zidane, Pjanic Pakai Nomor 5 di Juventus
- Pjanic Nantikan Siulan Fans AS Roma di Olimpico
- Playmaker Portugal Dihargai 50 Juta Euro oleh Inter Milan
- Demi Pogba, MU Intens Gelar Rapat Dengan Raiola
- Agroppi: Lepas Pogba Sebelum Akal Sehat MU Kembali
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sergio Ramos: Petrov Olahragawan Sejati
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 23:41
-
AS Roma Bukan Pemain Tunggal di Transfer Nacho
Liga Italia 12 Juli 2016, 22:31
-
Petit: Jika Real Madrid Ingin Pogba Pasti Menang Bersaing
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 22:21
-
Bayern Tak Ingin Paksa Bajak Cristiano Ronaldo
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 22:00
-
Isco Janji Tetap Bertahan di Real Madrid
Liga Spanyol 12 Juli 2016, 20:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR