Usai pertandingan, pelatih Rudi Garcia pun menyebut timnya tampil 'malu' sehingga tim lawan mampu menguasai pertandingan dan memanfaatkan kelengahan timnya.
"Kami tampil terlalu dalam, tak efisien, meskipun kami memiliki peluang untuk mencetak gol lain lewat Gervinho dan Doumbia," ujarnya.
Selain itu, Garcia juga mengungkapkan bahwa gol balasan Feyenoord seharusnya tak sah. Pasalnya Kazim Richards terlebih dahulu terjebak offside sebelum meneruskan bola rebound yang membentur mistar gawang.
"Gol itu offside. Sekarang kami harus mencetak gol saat bermain di Rotterdam. Tim perlu untuk mendapatkan kepercayaan diri dan mengambil lebih banyak resiko. Kami tak akan menyerah," tandasnya. (foti/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic Tak Pernah Menjalin Kontak Dengan Liverpool
Liga Italia 20 Februari 2015, 18:48 -
Rangkuman Hasil Leg Pertama 32 Besar Europa
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2015, 10:58 -
Feyenoord Percaya Bisa Singkirkan Roma
Liga Eropa UEFA 20 Februari 2015, 10:19 -
Highlights Liga Europa: AS Roma 1 vs 1 Feyenoord
Open Play 20 Februari 2015, 05:57 -
Galeri 20 Februari 2015, 05:32
LATEST UPDATE
-
Meski Baru Kalah Beruntun, Enzo Maresca Tak Anggap Liverpool Lawan Mudah
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:54 -
Analis Prediksi Pasar Minyak Bakal Surplus Besar, Ini Faktor Pemicunya
News 4 Oktober 2025, 09:44 -
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:32 -
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 4 Oktober 2025, 09:31 -
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 4 Oktober 2025, 09:30 -
Jadwal Premier League di SCTV Hari Ini Sabtu 4 Oktober 2025
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 09:23
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR