Higuain didatangkan Juventus pada musim panas ini dengan biaya 90 juta euro dan digadang-gadang akan semakin bersinar di Bianconeri. Sementara Bacca tampil gemilang di tengah terpuruknya Rossoneri musim lalu.
Jelang pertemuan kedua tim, Asprilla mengatakan pendapatnya tentang dua penyerang tajam tersebut seraya mengungkapkan bagaimana prediksinya dalam pertemuan Milan vs Juventus.
"Bianconeri adalah favorit, tapi bila saya harus memprediksi maka saya akan mengatakan pasukan Vincenzo Montella akan menang 3-2," ujarnya.
"Bacca pada level yang sama dengan Higuain. Bahkan, dalam beberapa hal saya menganggap dia penyerang yang lebih baik dari Higuain," sambungnya.
"Higuain dapat mengandalkan tim berkualitas secara keseluruhan bekerja untuknya, namun Bacca adalah penyerang tengah di depan untuk tim yang biasa," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Asprilla: Bacca Lebih Baik Dari Higuain
Liga Italia 22 Oktober 2016, 22:45
-
Pirlo: Juventus Masih Terbaik di Italia
Liga Italia 22 Oktober 2016, 22:05
-
Pirlo: AC Milan vs Juventus Tak Bisa Diprediksi
Liga Italia 22 Oktober 2016, 20:45
-
10 Gol Terbaik Juventus ke Gawang Milan
Open Play 22 Oktober 2016, 12:31
-
10 Gol Terbaik Milan ke Gawang Juventus
Open Play 22 Oktober 2016, 11:59
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58





















KOMENTAR